Desa Wek IV

Kec. Batang Toru, Kab. Tapanuli Selatan
Prov. Sumatera Utara

Loading

Desa Wek IV

Perayaan

Hari Batik

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
SELAMAT DATANG DI WEBSITE DESA WEK IV KECAMATAN BATANGTORU KABUPATEN TAPANULI SELATAN

Berita Desa

Pada Hari Sabtu tanggal  28 Oktober 2023 bertempat di Gudang Inventaris Desa, Desa Wek lV, diadakan kegiatan Pelatihan Penyusunan Sistem Operasi Prosedur (SOP) dan Uji SOP Tanggap Darurat kepada anggota Destana Desa Wek lV, Acara Pelatihan tersebut berguna untuk mempersiapkan kawan kawan dari Destana mulai dari peralatan hingga kebutuhan di lapangan dalam menghadapi segala jenis Bencana. Acara ini menindak lanjuti salah satu kegiatan PPM (Program Pemberdayan Masyarakat) PT Agincourt Resources (PT AR) dan pihak Badan Nasional Penanggulangan Bencana Daerah (BNPBD) Kabupaten Tapanuli Selatan di Kecamatan Batang Toru melalui Program Destana (Desa Tangguh Bencana). Hadir dalam kegiatan tersebut Pihak Managemen PT Agincourt Resources yang di wakili oleh Bapak Sugeng Maskat (Sogi) dan Bapak Suprianto (Anto), perwakilan dari BNPBD Kabupaten Tapanuli Selatan Bapak Andi, Sekretaris Desa Wek IV Bapak Agus Alamsyah, Bapak Ahmad Yusri Nst perwakilan dari Danramil 01 Batangtoru, dan Ibu Hotima Pasiribu wakil dari Kecamatan Batangtoru.

Pihak Managemen PT AR juga mengundang narasumber yang berkompeten di bidangnya Penanggulangan Bencana dari Yayasan Ready Indonesia Bapak Torik beserta rombongannya.

Pelatihan ini akan memberikan anggota Destana Wek IV pengetahuan yang mendalam tentang pentingnya SOP dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab mereka. Dengan adanya SOP yang baik, proses kerja akan menjadi lebih terstruktur, efisien, dan aman.

Selain itu, anggota Destana Wek IV juga akan diajarkan bagaimana menguji keefektifan SOP dalam situasi tanggap darurat, sehingga mereka siap menghadapi berbagai situasi yang mungkin terjadi di masa depan.

Materi pelatihan akan mencakup langkah-langkah penyusunan SOP, pengenalan elemen-elemen SOP yang efektif, dan teknik pengujiannya. Para peserta juga akan terlibat dalam sesi diskusi dan simulasi untuk mempraktikkan apa yang telah dipelajari.

Di akhir sesi pelatihan Sekretaris Desa Wek lV Bapak Agus Alamsyah berpesan kepada seluruh jajaran yang hadir. "Setiap dari kita tidak ada yang ingin bencana itu ada di sekitar kita, akan tetapi kita wajib mempersiapkan diri dalam menghadapi segala kemungkinan".

Dengan adanya pelatihan ini, Desa Wek IV berharap anggota Destana Wek IV memiliki pengetahuan yang lebih mendalam tentang penyusunan SOP dan mampu mengimplementasikan SOP tersebut dengan baik. Melalui kolaborasi dengan PT Agincourt Resources (PT AR), Desa Wek IV berharap dapat meningkatkan kemampuan dan kualitas pekerjaan anggota Destana Wek IV serta memperkuat sinergi antara perusahaan dan masyarakat. (edit asistendesa.id).

Beri Komentar

CAPTCHA Image

Desa

808

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI808penduduk

810

PEREMPUAN

PEREMPUAN810penduduk

1.618

TOTAL

TOTAL1.618penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Desa untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Desa

Kepala Desa

PARSAULIAN LUBIS

Tidak Ada di Kantor

Sekretaris Desa

AGUS ALAMSYAH

Tidak Ada di Kantor

KEPALA URUSAN UMUM DAN PERENCANAAN

ZULFADLI GULTOM

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN

HALOMOAN

Tidak Ada di Kantor

KEPALA KAMPUNG

SAMSUL BAHRI NASUTION

Tidak Ada di Kantor

KEPALA KAMPUNG

MASKUR NASUTION

Tidak Ada di Kantor

KEPALA KAMPUNG

JUNI ARDIANSYAH SITUMORANG

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAAN DAN PELAYANAN

NUR MELISA, S.E

Tidak Ada di Kantor

KEPELA URUSAN KEUANGAN

HASAN BASRI SIMANJUNTAK

Tidak Ada di Kantor

PERKEMBANGAN PENDUDUK

Bulan Ini

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

Bulan Lalu

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

LAYANAN SURAT PENGANTAR

Hari Ini

0

Surat

Kemarin

0

Surat

Minggu Ini

4

Surat

Bulan Ini

4

Surat

Bulan Lalu

0

Surat

Tahun Ini

5

Surat

Tahun Lalu

11

Surat

Total

16

Surat

Agenda

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Jam Kerja

Hari Mulai Selesai
Senin 08:00:00 16:00:00
Selasa 08:00:00 16:00:00
Rabu 08:00:00 16:00:00
Kamis 08:00:00 16:00:00
Jumat 08:00:00 16:00:00
Sabtu Libur
Minggu Libur
Statistik Pengunjung
Hari ini : 297
Kemarin : 344
Total Pengunjung : 75.838
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 3.139.97.53
Browser : Mozilla 5.0
Agenda

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Jam Kerja

Hari Mulai Selesai
Senin 08:00:00 16:00:00
Selasa 08:00:00 16:00:00
Rabu 08:00:00 16:00:00
Kamis 08:00:00 16:00:00
Jumat 08:00:00 16:00:00
Sabtu Libur
Minggu Libur
Statistik Pengunjung
Hari ini : 297
Kemarin : 344
Total Pengunjung : 75.838
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 3.139.97.53
Browser : Mozilla 5.0

Transparansi Anggaran

APBDesa 2024 Pelaksanaan

Pendapatan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 1.199.846.680,00Rp. 1.356.071.800,00

88.48%

Belanja Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 725.846.720,00Rp. 1.387.100.126,00

52.33%

Pembiayaan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 30.029.209,00Rp. 30.029.209,00

100%

APBDesa 2024 Pendapatan

Dana Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 763.109.000,00Rp. 763.109.000,00

100%

Alokasi Dana Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 234.337.680,00Rp. 390.562.800,00

60%

Bantuan Keuangan Kabupaten/Kota

Realisasi | Anggaran

Rp. 202.400.000,00Rp. 202.400.000,00

100%

APBDesa 2024 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 209.278.720,00Rp. 403.908.126,00

51.81%

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 123.254.000,00Rp. 408.654.000,00

30.16%

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 89.300.000,00Rp. 170.700.000,00

52.31%

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 194.814.000,00Rp. 216.638.000,00

89.93%

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 109.200.000,00Rp. 187.200.000,00

58.33%
Pemerintah Desa

PARSAULIAN LUBIS

Kepala Desa


Tidak Ada di Kantor

AGUS ALAMSYAH

Sekretaris Desa
Tidak Ada di Kantor

ZULFADLI GULTOM

KEPALA URUSAN UMUM DAN PERENCANAAN
Tidak Ada di Kantor

HALOMOAN

KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN
Tidak Ada di Kantor

SAMSUL BAHRI NASUTION

KEPALA KAMPUNG
Tidak Ada di Kantor

MASKUR NASUTION

KEPALA KAMPUNG
Tidak Ada di Kantor

JUNI ARDIANSYAH SITUMORANG

KEPALA KAMPUNG
Tidak Ada di Kantor

NUR MELISA, S.E

KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAAN DAN PELAYANAN
Tidak Ada di Kantor

HASAN BASRI SIMANJUNTAK

KEPELA URUSAN KEUANGAN
Tidak Ada di Kantor